Rabu, 02 September 2009

Buah Tiin Mengandung Nutrisi yang Baik untuk Kesehatan


Buah Tiin Mengandung Nutrisi yang Baik untuk Kesehatan

By Diana Wind
February 25, 2009

Buah Tin (Tiin) dianggap sebagai makanan fungsional, buah tersebut memiliki manfaat kesehatan disamping nutrisi yang mereka tawarkan.

Buah Tiin mengandung fenol, merupakan antioksidan yang dapat membantu menurunkan berat badan serta membantu melindungi terhadap penyakit kanker dan penyakit jantung.

Dari bermacam-macam buah-buahan yang ada, buah tiin adalah merupakan buah yang tertinggi kandungan mineralnya dan kaya serat.

Jumlah yang direkomendasikan untuk konsumsi sebagai buah harian cukup bervariasi untuk setiap individu.
Secara umum sebagai asupan buah adalah dengan mengkonsumsi 1 ½ - 2 cangkir buah per hari (1 cangkir untuk anak-anak berusia 2-5 tahun).

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Saran, Pendapat, maupun Pertanyaan anda sangat berharga bagi kami untuk evaluasi dan pengembangan lebih lanjut, Insya Allah